Sunderland Association Football Club adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang berkompetisi di Liga Utama Inggris. Sunderland yang bermarkas di Sunderland, Tyne and Wear memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Stadium of Light yang berkapasitas 49.000 penonton. Sunderland dijuluki The Black Cats (Kucing Hitam).
[sunting]Pemain
- Pemain terbanyak bermain di liga: Jimmy Montgomery, bermain 527 kali (1961-1976)[2]
- Pencetak Gol terbanyak di liga: Charlie Buchan, memasukkan 209 gol (1911–1925)
- Pencetak Gol terbanyak dalam seluruh kompetisi:Bobby Gurney, memasukkan 227 gol (1926-1939)
- Pencetak Gol terbanyak dalam satu musim: Dave Halliday, memasukkan 43 gol (Liga Inggris musim 1928–29)
- Pemain terbanyak bermain untuk negara: Charlie Hurley, bermain 36 kali untuk Republik Irlandia
- Pembelian termahal: £ 5 juta, Michael Bridges dariLeeds United (Juli 1999)
- Penjualan termahal: £10 juta, Darren Bent dari Tottenham Hotspur (Agustus 2009)
[sunting]Klub
- Kemenangan terbesar: 9–1 menang atas Newcastle United F.C. pada Liga Inggris (1908)
- Kekalahan terbesar: 0-8 kalah Sheffield Wednesday (1911); West Ham United (1968); Watford (1982)
- Masuk ke Strata tertinggi Liga Inggris: musim 1890-91
- Berada berturut-turut di strata tertinggi Liga Inggris: 57 musim (1890-91 sampai 1957-58)
- Penonton terbanyak: 75.118 penonton, pada babak ke-6 Piala FA melawan Derby County(8 Maret 1933)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar